Dr. Fajar Arwadi, S.Pd., M.Sc.

A. Identitas Diri

  Nama Lengkap   Dr. Fajar Arwadi, S.Pd., M.Sc.
  Kode Dosen   1150
  Tempat dan Tanggal Lahir   Ujung Pandang, 4 Oktober 1987
  Email   fajar.arwadi53@unm.ac.id
  Bidang Keahlian   Pendidikan Matematika

B. Riwayat Pendidikan Tinggi

No. Tahun Lulus Jenjang Lokasi (Dalam / Luar Negeri) Nama Perguruan Tinggi Program Studi
1. 2009 S1 Dalam Negeri Universitas Negeri Makassar Pendidikan Matematika
2. 2012 S2 Dalam dan Luar Negeri Universitas Sriwijaya (Unsri) – Utrecht University Pendidikan Matematika
3. 2023 S3 Dalam Negeri Universitas Negeri Makassar Pendidikan Matematika

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir

No. Tahun Judul Penelitian Sumber Pendanaan
1. 2015 Penerapan Pendidikan Matematika Realistik untuk Meningkatkan Pemahaman dan Keterampilan Mahasiswa pada Topik Kombinatorika PNBP PPs FMIPA
2. 2015 Pengembangan Model Pembelajaran Matematika Yang Menumbuhkan Kemampuan Efikasi Diri Mahasisw DRPM
3. 2015 Model Desain Instruksional yang Menumbuhkan Konflik Kognitif dan Kesadaran Intelektual : Studi pada Topik Kombinatorika PNBP FMIPA
4. 2016 Desain Pembelajaran Dengan Menggunakan Pendidikan Matematika Realistik untuk Meningkatkan Pemahaman Dan Keterampilan Peserta Didik Pada Topik Kombinatorika DRPM
5. 2016 Analisis Cluster Hierarki dan K-MEANS Untuk Pemetaan Wilayah Endemik Demam Berdarah Dengue di Kota Makassar PNBP FMIPA UNM
6. 2017 Penelusuran Kesalahan Mahasiswa dalam Membuktikan Proposisi Struktur Aljabar dengan Pemberian Scaffolding Metakognitif pada Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNM PNBP FMIPA UNM
7. 2018 Pengembangan Teknik Induksi Mata Terbuka (alert-hypnosis) pada Model Hypnoteaching dalam Pembelajaran Matematika PNBP FMIPA UNM
8. 2019 Pengembangan Program Monitoring Perkuliahan Berbasis Web di Jurusan Matematika FMIPA UNM PNBP FMIPA UNM
9. 2019 Pengembangan Instrumen untuk Mengukur Cognitive Skills Kompetensi Abad 21-Keterampilan Berpikir Komputasi pada Pelajaran Matematika Puspendik Kemendikbud

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat Dalam 5 Tahun Terakhir

No. Tahun Judul Pengabdian Masyarakat Sumber Pendanaan
1. 2015 Ibm Kelompok Mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Makassar untuk Komputasi dengan Perangkat Lunak Wolfram Alpha PNBP FMIPA UNM
2. 2016 Kelompok Mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Makassar untuk Memecahkan Masalah Matematika Menggunakan Algebrator PNBP FMIPA UNM
3. 2017 IbM Kelompok Mahasiswa Calon Guru Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam untuk Pemanfaatan Perangkat Lunak sebagai Sumber Belajar PNBP UNM
4. 2017 Kelompok Mahasiswa Jurusan Matematika Universitas Negeri Makassar untuk Pelatihan Geogebra PNBP FMIPA UNM
5. 2018 PKM Kelompok Guru Mata Pelajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Kabupaten Kepulauan Selayar untuk Peningkatan Kemampuan Pedagogical Content Knowledge (PCK) PNBP UNM
6. 2018 PKM tentang Pembelajaran Matematika dengan Menggunakan Kalkulator CASIO FX-991 ID PLUS PNBP FMIPA UNM
7. 2019 Kelompok Guru SMA Mata Pelajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Kecamatan Tinggimoncong Gowa untuk Pemanfaatan Perangkat Lunak sebagai Sumber Belajar PNBP UNM
8. 2019 PKM Kelompok Guru Matematika Kecamatan Tinggimoncong untuk Pelatihan Geogebra PNBP FMIPA UNM
9. 2019 Pemberdayaan dan Peningkatan Kemampuan Masyarakat Usia Sekolah Melalui Pendidikan Tambahan Berbasis Media Melalui KKN-PPM di Desa Lerang Kabupaten Pinrang DRPM Dikti

E. Pengalaman Penulisan Artikel Ilmiah Dalam Jurnal 5 Tahun Terakhir

No. Judul Artikel Ilmiah Volume/Nomor/Tahun Nama Jurnal
1. Mengintegrasikan Konteks Kesetimbangan dan Model Garis Bilangan Untuk Menyelesaikan Soal Kontekstual Pada Topik Penjumlahan yang Melibatkan Bilangan Negatif 978-602-19590-2-2 Prosiding Konferensi Nasional Matematika XVI
2. Relation among Attitude toward Mathematics, Mathematics Self-Efficacy, and Mathematics Achievement 979-604-171-5 Prosiding International Conference on Statistics, Mathematics, Teaching, and Research
(ICSMTR 2015)
Translate »