Makassar, 20 Agustus 2025 – Dewan Pengurus Komisariat (DPK) Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Makassar (UNM) sukses menyelenggarakan kegiatan ramah tamah yang berlangsung di Science Convention Hall, Lantai 1 Gedung FF FMIPA UNM, pada Rabu, 20 Agustus 2025. Acara ini menjadi ajang silaturahmi antara civitas akademika, alumni,...Read More
Recent Comments